Raihlah ilmu sampai akhir hayatmu.

23.12
0

Buat yang suka travelling merencanakan budget perjalanan penting hukumnya. Maksudnya biar ada kontrol gitulah sama pengeluaran-pengeluaran selama perjalanan. Karena biasanya kalau pas lagi liburan gitu suka kalap dan tahu-tahu udah ngabisin banyak banget pengeluaran.
Google play punya aplikasi asyik nih buat merencanakan dan mencatat semua pengeluaran kemudian membandingkan keduanya, aplikasi ini bernama TripBudget. Begini cara pakainya.
  • Download dan Install aplikasi disini


  • Jalankan aplikasi, setting semua kategori keperluan-keperluan wajib ketika travelling seperti, Transportasi, akomodasi dan biaya makan.
  • Buat perencanaan budget dengan aplkasi ini.
TripBudgetTripBudget2TripBudget3
Dengan perencanaanmu tadi kamu bisa momonitor dan memanage budjet biar nantinya ndak terlalu banyak melenceng. Akan ada informasi mengenai berapa prosentase budget terpakai dari masing -masing kategori, atau dari keseluruhan sehingga akan sangat memudahkan.
Untuk detail aplikasi ini memberikan informasi dan sub kategori yang lumayan lengkap. Misalkan untuk perjalanan ada sub-kategori untuk pesawat, bus, taksi dan sebagainya, begitu juga untuk kategori-kategori yang lainnya.
Aplikasi juga memberikan fitur “Option to My Strip”, dimana aplikasi ini akan memberikan deretan gambar tempat-tempat keren dri seluruh dunia. Waaah.. siapa tahu salah satunya adalah tempat favoritmu.
Langsung deh coba aplikasi ini, dan selamat bertravelling :D
Sumur: aplikanologi

0 komentar:

Posting Komentar

Site Info